Rabu, 18 Juni 2014

Masalah Sosial


Salah satu masalah sosial yang dihadapi negeri ini salah satunya adalah masalah pendidikan.
Baru-baru ini sebuah fakta aku temukan dari berbagai cerita orang yaitu masalah di pendidikan bukan hanya datang dari masalah dana dari pemerintah tapi juga pentingnya dorongan orang tua untuk
memberi semangat kepada anaknya untuk mau menuntut ilmu atau dalam kata lain memberi semangat dan memberi motivasi.      
Sebuah cerita tolong disimak,yaa nanti kalian bisa memberi pendapat atas ceritaku ini.Selamat membacaaa.


       Masalahnya adalah disini anak ini tidak mau belajar di sekolah karena karena temam-temanya sering mengejeknya tak tau apa yang di ejekan kepada anak ini tapi ejekan ini bisa membuat anak ini untuk malas belajar atau dalam kata lain anak ini takut kesekolah bertemu dengan anak-anak nakal ini.Nah, pada saat inilah peran ortu sgt dibutuhkan intuk memberi motivasi atau sekedar memberi semangat/ ketenegan agar tidak takut pergi kesekolah atau bisa juga mengantar anak ini kesekolah.Tapi malangnya nasib anak ini ibunya sama sekali tidak memperhatikannya sekedar memberi semsngat saja tidak meau.Sungguh sgt ironi.Dan akhirnya anak ini tidak mau sekolah sampai sekarang.Dan paling pilunya dia tidak baca tulis sampai sekarang.Suatu pelatihan dasar yang paling utama untuk menghadapi jaman globalisasi 

0 komentar:

Posting Komentar